Iklan Header

CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT, ALAT BANTU GURU MENGAJAR

CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT, ALAT BANTU GURU MENGAJAR

TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD

GuruDikdasLamongan.id | Untuk membantu bapak dan ibu guru dalam memberikan materi pembelajaran, berikut ini Cara Membuat Teka-Teki Silang Eclipse Crossword Dalam Hitungan Menit yang dapat dipergunakan untuk memancing minat peserta didik dalam belajar.

Bapak dan ibu Guru DIkdas Lamongan dapat menemukan kata-kata dan petunjuk, dan dalam hitungan detik, Eclipse Crossword akan mengubahnya menjadi teka-teki silang. Hasil Teka-Teki Silang Eclipse Crossword yang sudah diubah kemudian, cetak, atau bagikan secara online maupun offline.

TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD UNTUK GURU DAN ORANG TUA

Bapak dan ibu Guru Dikdas Lamongan maupun orang tua dapat menjadikan Teka-Teki Silang Eclipse Crossword menjadi proses belajar lebih menyenangkan.

Meninjau kosa kata dan ejaan, mengajarkan istilah baru, dan kuis siswa tentang konsep baru dalam sebuah pembelajaran untuk diubah menjadi sesuatu yang menarik sehingga peserta didik maupun anak ketika dirumah dapat dengan mudah memainkan.

Bapak dan ibu Guru Dikdas Lamongan maupun orang tua dapat menyesuaikannya dengan siswa dan mata pelajaran yang diberikan, kemudian dapat membagikan Teka-Teki Silang Eclipse Crossword secara online atau offline untuk pembelajaran di sekolah maupun rumah.

DOWNLOAD ECLIPSE CROSSWORD

Berikut adalah beberapa hal yang harus bapak dan ibu Guru Dikdas Lamongan ketahui sebelum memulai proses instalasi.

Terlebih dahulu, silahkan bapak dan ibu Guru Dikdas Lamongan download Eclipse Crossword pada komputer atau laptop.

Klik tulisan berikut untuk mendownload: 👉 Download Eclipse Crossword

PROSES INSTALASI ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT

Setelah berhasil mendownload Eclipse Crossword, silahkan bapak dan ibu Guru Dikdas Lamongan melakukan proses instalasi manual seperti biasa, yakni dengan membuka file setupnya dan instal, klik dua kali pada file dan pilih RUN, lanjutkan proses dengan tekan Next, dan ikuti petunjuk yang tertera pada layar untuk melanjutkan.

CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT

Terlebih dahulu silahkan bapak dan ibu Guri Dikdas Lamongan buka "Eclipsecrossword" yang sudah terisntal, kemudian klik untuk mulai membuat teka-teki silangnya. Jika sudah:
  1. I would like to start a new crossword (Saya ingin memulai teka-teki silang baru).
    Silahkan klik Next sebagaimana gambar berikut:
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
  2. Let me create a word list from scratch now (Biarkan saya membuat daftar kata dari awal sekarang)
    Silahkan klik Next sebagaimana gambar berikut:
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
  3. Tulis jawaban pada Word dan soal pada Clue for this word kemudian klik Add word to list untuk menambah jawaban dan pertanyaan.
    Lakukan berulang hingga pertanyaan dan jawaban yang dinginkan sesuai dengan yang diharapkan kemudian klik Next.
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
    Berikut tampilan dari Teka-Teki Silang Eclipse Crossword yang sudah diisikan.
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
  4. Do you want to save this word list for future use before continuing (Apakah Anda ingin menyimpan daftar kata ini untuk digunakan di masa mendatang sebelum melanjutkan), klik Yes untuk melanjutkan.
    Beri nama untuk Teka-Teki Silang Eclipse Crossword yang sudah dibuat, kemudian Save atau simpan.
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
  5. Untuk melanjutkan proses yang sudah dibuat, silahkan beri nama Teka-Teki Silang Eclipse Crossword.
    Untuk pemberian nama bersifat bebas sesuai dengan kebutuhan bapak dan ibu Guru Dikdas Lamongan.
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
    Ubah ukuran Teka-Teki Silang Eclipse Crossword yang diinginkan, bapak dan ibu dapat mengubah besar atau panjang menjadi 20 atau 30 sesuai keingan bapak dan ibu Guru Dikdas Lamongan. Klik Next untuk melihat hasilnya sebagaimana berikut:
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
  6. Untuk mengakhiri proses, bapak dan ibu dapat menyimpan, melakukan cetak hasil Teka-Teki Silang Eclipse Crossword yang sudah dibuat atau dapat juga membagikan secara online.
    Untuk menyimpan hasil tersebut, Admin sarankan untuk menyimpannya dan mencetak hasilnya secara langsung.
    Langkah pertama: caranya klik Save crossword kemudian beri tulisan pada file yang diinginkan.
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
    Langkah kedua: caranya klik print crossword kemudian klik Print everything checked above, maka Teka-Teki Silang Eclipse Crossword yang sudah dibuat akan langsung dapat tercetak.
    CARA MEMBUAT TEKA-TEKI SILANG ECLIPSE CROSSWORD DALAM HITUNGAN MENIT
Cukup mudah bukan bapak dan ibu Guru Dikdas Lamongan membuatnya. Semoga bermanfaat dan dapat membuat peserta didik menjadi semakin semangat untuk giat belajar.

Post a Comment

0 Comments